Infotek Perkebunan Vol. 10 No. 5, Mei 2018
INFO PERKEBUNAN – Swasembada gula merupakan program strategis Kementerian Pertanian, sehingga perlu didukung dengan teknologi penyediaan benih skala luas, perbanyakan benih. Tebu merupakan salah satu komoditi penghasil gula. Pada edisi ini diuraikan tentang perbanyakan benih tebu dengan kultur jaringan dan permasalahan serangan penyakit karat pada aklimatisasi benih tebu hasil kultur jaringan. Artikel lain mengulas tentang […]
Continue Reading